detikFinance
Erick Thohir: 6.644 Perusahaan Daftar Vaksin Mandiri
Erick Thohir sebut ada sekitar 6.644 perusahaan swasta mendaftar program vaksinasi mandiri. Setidaknya perlu 7,5 juta vaksin untuk memenuhi kebutuhan itu.
Kamis, 25 Feb 2021 16:15 WIB







































