Yunani ternyata memiliki kota yang telah lama terpendam di bawah tanah. Konon katanya, kota itu sangat berpengaruh pada masanya, namun kini tak dikenal.
Malaysia mulai memberlakukan lockdown untuk mencegah penyebaran virus Corona. Warga Malaysia dilarang ke luar negeri dan sejumlah lokasi wisata ditutup.
Dalam 25 tahun, Thailand mengalami kehancuran ekonomi (1997), tsunami (2004), kudeta (2006, 2014) dan pendudukan bandara (2008) serta kekerasan politik (2010).