Ketua Komisi III DPR RI, Habiburokhman, akan memanggil sejumlah mantan pemain Oriental Circus Indonesia (OCI). Pemanggilan dilakukan terkait dugaan eksploitasi.
Komisi III DPR menggelar RDPU, menegaskan Polri tetap di bawah Presiden. Reformasi kultural diharapkan menjadikan Polri lebih profesional dan akuntabel.
Pimpinan Komisi III DPR RI Rano Alfath apresiasi Bareskrim bongkar penyelundupan ratusan kilogram sabu dari jaringan internasional Malaysia-Indonesia di Aceh.
Wakil Ketua Komisi VI DPR, Andre Rosiade, dorong percepatan pembangunan Gardu Induk Ujung Gading untuk mendukung kebutuhan listrik Pelabuhan Teluk Tapang.
Komisi II DPR melakukan rapat dengan pimpinan DKPP. Rapat dalam rangka evaluasi secara berkala terhadap pimpinan lembaga yang ditetapkan paripurna DPR.
Kemkomdigi kini akan merilis aturan baru terkait mewajibkan pengguna menggunakan watermark terhadap konten yang diproduksi menggunakan AI. Berikut lengkapnya.