Gencatan senjata di Gaza kini menjadi tanda tanya. Hal itu menyusul langkah Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu membubarkan kabinet perang Israel.
Narendra Modi telah mengambil sumpah jabatan sebagai PM India untuk ketiga kalinya. Semua mata tertuju pada pemimpin koalisi yang akan masuk dalam kabinetnya.