PDIP mengakui tim internal untuk Jokowi terus menggodok nama-nama bakal cawapres. Wapres JK hingga Mensesneg Pratikno disebut terlibat aktif dalam tim itu.
Golkar mengapresiasi PSI yang memasukkan nama Ketum Golkar Hartarto jadi salah satu dari 12 tokoh yang diusulkan menjadi cawapres Jokowi pada Pilpres 2019.
Responden survei PolcoMM menilai Jokowi paling ideal berpasangan dengan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), sementara Prabowo Subianto dengan Gatot Nurmantyo.
Surya Paloh menanggapi positif pertemuan Jokowi dan Airlangga. Paloh menilai pertemuan itu mengindikasikan adanya komunikasi yang baik di antara keduanya