detikNews
Libia bebaskan empat utusan mahkamah internasional
Libia membebaskan empat utusan Mahkamah Kejahatan Internasional (ICC) yang ditahan setelah mengunjungi Saif al-Islam Gaddafi, putra mantan pemimpin yang digulingkan.
Senin, 02 Jul 2012 22:59 WIB







































