detikNews
Polisi Tangkap 2 Anggota Sindikat Curanmor di Tanjung Priok
Polisi menangkap dua orang pria berinisial YH dan SR yang diduga sebagai anggota sindikat pencurian kendaraan bermotor di area Pelabuhan Tanjung Priok.
Kamis, 18 Mei 2017 17:59 WIB







































