detikNews
Pintu Air Manggarai Masih Dibuka Meski Debit Air Turun
Debit air di Pintu Air Manggarai mengalami tren penurunan. Pada Rabu (5/2/2007) pukul 09.00 WIB, volume air mencapai 950 cm. Meski demikian, pintu air masih dibuka.
Senin, 05 Feb 2007 09:41 WIB







































