Sandiaga sempat tidak hadir dalam beberapa kali deklarasi kemenangan bersama Prabowo Subianto. Sandiaga menegaskan dia siap kembali berjuang mengawal Pilpres.
"Rekonsiliasi itu dilakukan kalau ada konflik. Emang sekarang ada konflik? Kan nggak ada. Jadi justru cara berpikirnya harusnya diperbaiki," kata Dahnil Anzar.