Sejumlah klub Shopee Liga 1 2020 melakukan aksi kemanusiaan, utamanya lewat pelelangan jersey. PT Liga Indonesia Baru (LIB) mengapresiasi langkah klub-klub.
Beberapa pemain menunjukkan performa yang cukup sip saat mendekati akhir karier sebagai pesepakbola. Sedikitnya ada 7 striker yang telat bersinar, siapa saja?
Pebalap Ferrari, Charles Leclerc, memenangi race virtual Formula 1 seri GP China. Sementara itu, Thibaut Courtois gagal rebut podium dan finish di posisi ke-15.
Beberapa pesepakbola dunia memiliki jet pribadi, salah satunya Lionel Messi. Tak main-main, jet pribadinya seharga 12 juta paun atau setara Rp 240 miliar!
Ciro Immobile, Cristiano Ronaldo, dan Romelu Lukaku lagi sengit-sengitnya bersaing jadi pemain paling tokcer di Liga Italia musim ini. Apa kata Christian Vieri?