TNI AL mengatakan sinyal 'SOS' yang muncul dari Pulau Laki, Kepulauan Seribu di dekat lokasi jatuhnya Sriwijaya Air SJ182 dipancarkan oleh alat tertentu.
Pencarian korban Sriwijaya Air SJ-182 memasuki hari terakhir. Tim DVI Polri memastikan identifikasi korban tetapdilanjutkan, meski proses evakuasi dihentikan.
DVI Polri memastikan indetifikasi sejoli asal NTT yang naik Sriwijaya Air SJ182 pakai KTP orang tetap bisa dilakukan. Asal, pihak keluarga melaporkan data asli.
Pramugari Sriwijaya Air mengungkapkan pesan-pesan terakhir Kapten Afwan, pilot SJ182 yang pesawatnya jatuh di perairan Kepulauan Seribu beberapa waktu lalu.
Upaya terbaik sedang dikerahkan dalam pencarian korban Sriwijaya Air SJ182. Black box pesawat pun menjadi benda paling dicari untuk ungkap penyebab kecelakaan.
"DVI telah terima sebanyak 58 sampel DNA dari keluarga korban. Kemudian juga kami telah menerima 56 kantong jenazah dan juga 8 kantong properti," ujar Rusdi.