Oleh-oleh khas Kalimantan Timur, apalagi kalau bukan Mandau, senjata khas suku Dayak. Selain itu, ada juga kepiting kenari yang lezat menggoda. Simak buah tangan apa saja yang bisa anda dapatkan disini.
Siapa bilang makanan tradisional tidak menarik? Buktinya sang chef kebanjiran banyak pertanyaan dari para peserta cooking class. Mulai dari tips mengolah kepiting, memilih buntut, sampai cara mempercantik hidangan. Acara pun diakhiri makan bareng plus serunya berebut hadiah doorprize!
Selama bulan November 2011, Java Restaurant bakal memanjakan Anda dengan beragam hidangan kepiting. Ada kepiting Alaska, kepiting soka, dan kepiting rajungan yang diolah dengan berbagai saus istimewa. Hmm... dijamin so crab-ulous!
Hidangan tradisional sedang naik daun dan digemari banyak orang. Seorang Executive Chef akan membeberkan 5 resep rahasianya. Dari seafood, ayam hingga daging sapi. Segera daftar di sini!
Kepiting dari resto ini memang paling banyak "terbang" ke Jakarta. Yang paling sering dipesan adalah kepiting saus asam-manis dan kepiting saus pedas. Keduanya muantap surantap!
Di kawasan Pecenongan banyak dijumpai para penjual seafood. Tapi khusus yang satu ini andalannya beragam ikan seperti baronang, bawal putih, aji-aji, kerapu, kuwe, gurame, dan kaka.
Sebuah rumah makan di Cipayung ternyata mempunyai menu unik yang belum diketahui banyak orang. Ada berbagai masakan dari daging kuda, rusa, kelinci, biawak, kambing, sapi, bebek, belut, dan tutut yang dimasak dengan cara-cara yang populer.