detikHealth
Bayi Lahir Sehat Meski Ibu Kemoterapi Saat Hamil
Sarah Best membuat sejarah medis baru setelah menjadi wanita Inggris pertama yang berhasil melahirkan bayi sehat setelah menjalani radioterapi dan kemoterapi selama kehamilan untuk pengobatan kanker di mulutnya.
Kamis, 17 Nov 2011 14:46 WIB







































