detikNews
Soal Video JK, Puan Maharani: Kami Lebih Fokus Pada Pemenangan
Video berisi testimoni keraguan Jusuf Kalla (JK) terhadap Jokowi beredar di masyarakat. Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) PDIP Puan Maharani mengatakan PDIP dan tim pemenangan saat ini lebih fokus pada pemenangan duet Jokowi-JK.
Senin, 26 Mei 2014 15:54 WIB







































