detikNews
Braga weekend Market Kembali Digelar Sabtu Ini
Braga Weekend Market akan kembali digelar di sepanjang jalan Braga Bandung, Sabtu 11 Mei 2013 mulai pukul 08.00 - 24.00 WIB. Gelaran yang diinisiasi warga Braga tersebut kali ini mengusung tema 'Braga in Love'.
Kamis, 09 Mei 2013 19:18 WIB







































