Warga Rusunawa Marunda masih sulit mendapatkan air bersih. Mereka masih menantikan berfungsinya reservoir komunal yang dibangun untuk mengatasi krisis air.
Warga Kampung Bayam yang mendirikan tenda di dekat JIS akhirnya bersedia pindah ke Rusun Nagrak. Warga pindah setelah Lurah Papanggo meneken perjanjian.
Syafrin mengatakan jumlah pegawai negeri yang beraktivitas di Jakarta hanya 5 persen. Dia menyebutkan Jakarta akan tetap padat dengan aktivitas jasa lainnya.
Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono minta agar penggunaan water mist di gedung-gedung tinggi dalam rangka mengurangi polusi udara untuk terus digencarkan.