detikNews
Bobok Siang di Hotel, 3 Pasangan Mesum Diamankan
Untuk kesekian kalinya, petugas gabungan dari Mapolresta Kediri menggelar razia penyakit masyarakat di sejumlah hotel. Hasilnya, 3 pasangan bukan suami istri berhasil diamankan saat berbuat mesum.
Rabu, 14 Okt 2009 13:16 WIB







































