Tamara Bleszynski mengaku kecewa terhadap gugatan yang dilayangkan sang kakak, Ryszard Bleszynski. Ia pun menyenggol soal warisan yang ditinggalkan ayahnya.
Sidang perdana gugatan wanprestasi terhadap, Tamara Bleszynski digelar Rabu (8/2). Kuasa hukum menjelaskan alasan ketidakhadiran Ryszard di sidang tersebut.