Yuni Shara terbuka tentang cara dirinya bergaul dengan anak-anak. Menurutnya untuk urusan film-film dewasa, sebagai orang tua tidak perlu terlalu merasa tabu.
Di Kota Tanjungbalai, Sumatera Utara ada nasi lemak Kamal yang legendaris. Meskipun lauknya sederhana, kelezatan nasi lemak ini sampai ke negeri jiran.
Acara 7 bulanan kehamilan Aurel Hermansyah digelar di Hotel Intercontinental. Sebagai tante, Yuni Shara menyebut momen sakral tersebut penuh dengan haru.
Calon bayi yang dikandung Aurel Hermansyah kelak juga akan menjadi cucu Yuni Shara. Tak mau terlalu merasa tua, Yuni Shara ogah dipanggil tante oleh anak Aurel.