Vespa matic hadir dalam berbagai tipe di Indonesia. Namun di pasar Vespa matic bekas, tipe yang paling banyak diincar justru bukan di tipe termurahnya.
Kepada Scooter VIP, Awkarin meminta tampilan Vespanya dibuat bergaya catchy, colourful, dan powerful agar tidak ketinggalan saat Sunmori (Sunday morning ride).