Polda Bali telah memeriksa Direktur PT Mitra Bali Sukses sebagai tersangka kasus lisensi lagu. Meski begitu, polisi tidak menahan bos Mie Gacoan Bali itu.
Pengelola hotel hingga restoran diimbau mematuhi ketentuan terkait pembayaran royalti musik di ruang publik. Hal itu belajar dari kasus Mie Gacoan di Bali.