Hujan deras disertai angin kencang mengguyur kawasan Kebayoran Lama malam ini menyebabkan banjir. Banjir terjadi di Jl Teuku Nyak Arif yang mengarah ke Simprug.
Menjelang lebaran, warga berbondong-bondong menyerbu pasar meski saat ini penerapan pembatasan sosial berskala besar akibat pandemi virus Corona masih berlaku.
Putri Wapres Ma'ruf Amin, Siti Nur Azizah, ditunjuk menjadi Wasekjen Partai Demokrat. Azizah akan membantu Teuku Riefky Harsya yang didapuk menjadi Sekjen.