Kena PHK gara-gara pandemi Corona tidak membuat Danang Ari Krisnadi (27) putus asa. Dia pun mengolah bunga telang menjadi berbagai produk bernilai jual.
Pasar Inis di Brondongrejo, Kabupaten Purwodadi, Purworejo ini buka tiap hari Minggu. Berlokasi di tengah sawah, ada banyak jajanan ndeso yang enak dan sedap.