detikNews
Tawuran Pecah Lagi di Manggarai, Ada Petasan dan Batu Melayang!
Aksi tawuran antarkelompok kembali pecah di kawasan Manggarai, Jakarta Selatan sore ini. Kedua kelompok saling lempar batu hingga petasan.
Selasa, 06 Mei 2025 17:44 WIB