Pertahanan udara aliansi NATO turun tangan membantu Polandia dalam menembak jatuh drone-drone Rusia yang memasuki wilayah udaranya pada Rabu (10/9) dini hari.
Ukraina kehilangan jet tempur Mirage 2000 pertamanya, yang dipasok oleh Prancis, dalam sebuah misi yang berujung kecelakaan pada Selasa (22/7) waktu setempat.
Militer Rusia menembakkan 479 drone ke Ukraina, termasuk di wilayah Rivne, Ukraina barat yang selama ini sebagian besar terhindar dari serangan. Rekor!
Presiden Lebanon Joseph mengecam serangan Israel yang menargetkan Hizbullah di pinggiran selatan Beirut, di Hari Raya Idul Adha. Israel malah mengancam balik.