Malang merupakan salah satu destinasi wisata terbaik keluarga. Tapi bingung mencari tempat wisata anak di Malang yang terkenal akan udara sejuknya itu?
Jatim Park 2 atau yang dikenal Batu Secret Zoo bisa jadi tempat liburan keluarga di Batu, Jawa Timur. Nah, apa saja daftar wahana dan harga tiket masuknya?
Pria yang mengaku mengasapi monyet di Batu Secret Zoo adalah David. David mendatangi langsung Batu Secret Zoo untuk menyampaikan rasa bersalah dan meminta maaf.