detikNews
Mereka yang Melihat Ustad Abdul Somad-Fatimah Bahagia Saat Resepsi Pernikahan
Resepsi pernikahan Ustaz Abdul Somad dan Fatimah Az Zahra di Ponorogo, digelar tertutup. Para tamu mengaku pengantin itu tak bisa menyembunyikan kebahagiannya.
Minggu, 23 Mei 2021 07:44 WIB