Syahrini merupakan salah satu selebriti Indonesia yang gemar mengenakan barang mewah. Istri dari Reino Barack itu juga diketahui memiliki koleksi tas mahal.
Sosok Sorn, idol KPop asal Thailand yang hadir di acara ulang tahun Syahrini mencuri perhatian. Berikut fakta-faktanya yang berasal dari keluarga terpandang.