Pasutri Nur Rahmad dan Siti Rofiah sukses menjalankan usaha rak dinding minimalis. Pesanan meningkat pesat menjelang Lebaran, dengan 10 karyawan terlibat.
Setiap Ramadan, lagu "Khusnul Khotimah" karya Opick menjadi salah satu yang favorit. Terinspirasi saat beribadah di Makkah, lagu ini menyentuh hati publik.