detikSumut
Tangis Haru Menteri PUPR Basuki saat Pamitan
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menangis haru saat berpamitan dari kantor Kementerian yang dipimpinnya 10 tahun, Jumat (18/10/2024) malam.
Sabtu, 19 Okt 2024 12:30 WIB