detikNews
Pesawat Orion Mendeteksi Suatu Objek di Sekitar Lokasi Hilangnya AirAsia
Panglima Komando Operasi 1 Jakarta Marsda TNI Dwi Putranto mengaku mendapat informasi bahwa pesawat AP-3C Orion milik Australia mendeteksi sesuatu di perairan di sekitar Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah.
Senin, 29 Des 2014 13:03 WIB







































