detikNews
Video PDIP soal Pertemuan Megawati-Prabowo: Jangan Dikerangkakan Mau Koalisi
Pintu pertemuan antara Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan Ketua Umum Partai Gerindra yang juga Presiden RI, Prabowo Subianto semakin terbuka.
Minggu, 12 Jan 2025 17:16 WIB