Menteri Transmigrasi M. Iftitah Sulaiman hadir di Expo 2025 Osaka untuk promosi 154 kawasan transmigrasi sebagai pusat pertumbuhan ekonomi baru Indonesia.
Pasca pandemi, kegiatan outing dan team building kembali meningkat karena dinilai penting untuk meningkatkan produktivitas, dan budaya kerja di era AI.
Indonesia tampil di Osaka Expo 2025 dengan pertunjukan JIWA, menggabungkan budaya dan inovasi digital, menegaskan kekuatan ekonomi kreatif di panggung global.
Batik Kakak dari Sukabumi tampil di World Expo 2025 Osaka. Brand ini mengusung tema lokal dengan desain modern, mempromosikan batik ke pasar internasional.