KPK menetapkan 5 orang sebagai tersangka suap pengurangan nilai pajak pada KPP Jakut. Para tersangka ditangkap saat bagi-bagi Dolar Singapura hasil suap.
Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan Kemenkeu memberikan pendampingan hukum kepada pejabat pajak yang terjaring OTT KPK terkait dugaan suap pengurangan nilai pajak.
Pemkot Bogor memperketat penegakan pajak dengan memasang plang pemberitahuan. Tindakan ini untuk meningkatkan kepatuhan wajib pajak dan mendukung pembangunan.