Sidang kasus TPPU yang menjerat Nikita Mirzani kembali digelar pada Kamis (7/8) di PN Jakarta Selatan. Dari awal hingga akhir sidang diwarnai kericuhan.
Nikita Mirzani tak kuasa menahan tangis saat bertemu anak bungsunya sebelum menjalani persidangan dugaan pemerasan. Momen itu berlangsung singkat dan emosional.