Sepakbola
Juara, Brasil Kandaskan Argentina
Brasil membungkam Argentina yang mengklaim tim paling impresif di Copa Amerika 2007. Tim Samba mempertahankan titelnya dengan menekuk musuh besarnya itu 3-0.
Senin, 16 Jul 2007 06:19 WIB







































