Karepan, roti kari ala Jepang yang berhasil meraih rekor dunia dalam penjualannya. Tercatat bahwa roti kari itu ludes dalam 8 jam sebanyak 11.208 buah.
Berbeda dari minimarket 7-Eleven di belahan dunia lain, jajanan yang hadir di negara Jepang spesial. Ada sandwich Jepang atau sando, mochi, bahkan roti kari.