Lee Jeno adalah idol Korea kelahiran 2000 yang kini aktif berkarir sebagai member dari boy grup NCT. Simak profil dan fakta menarik tentang Lee Jeno di sini.
Lebih dari 400 ENGENE, fans ENHYPEN, meramaikan Teater IMAX Keong Mas, Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur pada Minggu (25/2/2024) kemarin.
Hi, you! Ngaku suka musik dan doyan datang ke festival? Bersiaplah! Tahun 2024 bakal penuh dengan festival musik keren di seluruh Asia. Ini rangkumannya!