Skuad Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 mengalami perubahan. Emil Audero cedera, digantikan oleh Reza Arya Pratama dan Nadeo Argawinata.
Timnas Arab Saudi akan menjamu Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 babak keempat. Green Falcons mengingat-ingat momen mengalahkan Timnas Argentina.
Pelatih Arab Saudi, Herve Renard, meminta dukungan penuh suporter menjelang duel dengan Indonesia. Keduanya berlaga di Kualifikasi Piala Dunia 2026 babak 4.
Timnas Indonesia mendapat kabar tak enak menjelang babak 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026. Emil Audero dikabarkan bepeluang tak bisa memperkuat skuad Garuda!
Timnas Indonesia akan melawan Arab Saudi dan Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Beckham Putra mengakui kedua tim yang akan dihadapi Garuda lawan yang kuat.