detikNews
Komisi X DPR Setujui Naturalisasi 4 Pemain Timnas Indonesia Putri
Komisi X DPR RI menyetujui pemberian status WNI terhadap empat pesepakbola perempuan keturunan Indonesia. Ini nama-namanya.
Senin, 26 Mei 2025 22:02 WIB