detikNews
Disalahgunakan, 30 Ribu Liter Minyak Tanah Bersubsidi Diamankan
Kasus penyalahgunaan BBM bersubsidi diungkap Polda Sumatera Utara. Kali ini sekitar 30 kiloliter alias 30 ribu liter minyak tanah bersubsidi dari Sumatera Barat yang diangkut satu truk tangki diamankan.
Jumat, 16 Mar 2012 23:27 WIB







































