Banjir di Kemang Raya Jaksel akibat luapan Kali Krukut kemarin malam sudah surut. Aktivitas di sekitar kembali normal setelah sempat terendam banjir 1 meter.
Pemerintah memangkas anggaran transfer ke daerah 2026 sebesar 29,34%. Mendagri Tito Karnavian mendorong efisiensi APBD untuk mendukung pembangunan daerah.