detikSumut
Maju Cawalkot Banda Aceh, Illiza Bidik Anak Muda Sebagai Wakil
Anggota DPR RI Illiza Sa'aduddin Djamal sudah menyatakan maju sebagai bakal calon Wali Kota Banda Aceh. Illiza mengaku akan gandeng anak muda sebagai wakilnya.
Senin, 08 Jul 2024 10:15 WIB