detikNews
Tembaki Mobil dan Tewaskan 1 Warga, 10 Tentara Brazil Ditangkap
Pihak militer Brazil mengatakan telah menangkap 10 orang anggotanya karena diduga menembaki sebuah mobil yang berisi keluarga dari warga sipil.
Selasa, 09 Apr 2019 04:03 WIB







































