detikOto
'Hidup di Mobil Jadi Hal Lumrah'
Lalu lintas yang macet sudah menjadi santapan sehari-hari kaum urban di berbagai kota besar di Indonesia. Dalam sehari, sepertiga waktu kita atau sekitar 6-8 jam dipakai untuk menyetir di jalanan.
Jumat, 31 Mei 2013 09:03 WIB







































