detikNews
Polisi Tindak Pengikut HRS, Waka DPR: Kalau Sesuai Aturan Kita Dukung
Polisi menyatakan ada perlawanan dari pengikut Habib Rizieq Shihab yang berujung penembakan dari polisi. Pimpinan DPR mendukung polisi jika sesuai aturan.
Senin, 07 Des 2020 16:24 WIB