Warga cukup antusias dengan kembang api yang sudah dibunyikan sejak pukul 20.00 WIT di sepanjang jalan menuju pantai Dok 2 depan kantor Gubernur Papua.
Presiden Jokowi melakukan pemasangan tiang pertama (groundbreaking) sebagai tanda dimulainya pembangunan fasilitas Pekan Olahraga Nasional (PON) 2020 di Papua. Jokowi berharap penepatan PON Papua bisa membangkitkan olahraga Indonesia.