Gubernur DKI Anies Baswedan mengunjungi Taman Impian Jaya Ancol, Jakut. Kunjungan itu bertujuan untuk meninjau kesiapan Ancol menjelang dibuka pekan depan.
Bagi pengunjung yang menaiki wahana ekstrem di Dufan bakal refleks berteriak, sementara COVID-19 dapat tersebar melalui droplet. Masih boleh teriak-teriak?
Wilayah Jakarta Utara diprediksi bisa mengalami banjir rob pada bulan Januari ini. Pihak pengelola kawasan Ancol pun sudah mengantisipasi kemungkinan itu.
Pemprov DKI akhirnya menutup tempat wisata di Jakarta usai menimbulkan kerumunan. Tempat wisata yang ditutup adalah Ancol, TMII, serta Taman Margasatwa Ragunan.
Berikut adalah 8 rekomendasi wisata pantai Ancol yang bisa kamu datangi bersama keluarga hingga wisata kuliner, dan berbagai festival. Cek selengkapnya di sini.