Ujian praktik SIM diubah dari berpola angka 8 kini menjadi huruf S. Anggota Komisi III DPR F-Golkar Supriansa mendukung kebijakan ke arah yang lebih baik.
Polres Metro Tangerang Kota telah memberlakukan tilang elektronik atau E-TLE di Jalan Daan Mogot. Sepekan diterapkan, 213 pengendara yang melanggar ditindak.