detikNews
Ramadan, Pengrajin Songkok Ketiban Rezeki
Ramadan menjadi rezeki yang tak terkira bagi pengrajin songkok atau kopiah. Jika hari biasa hanya memproduksi beberapa kodi songkok, bulan puasa ini mereka bisa memproduksi dua kali lipat.
Kamis, 03 Sep 2009 10:07 WIB







































